Peluang Bisnis

Membangun Indonesia Baru - Makalah Spi

MEMBANGUN INDONESIA BARU
Krisis ekonomi-politik yang sudah berlangsung di Indonesia menimbulkan pertanyaan bagaimana masa depan negeri ini ? Apakah masih tersisa harapan untuk kemakmuran bagi rakyat Indonesia di tengah krisis yang parah ini ? Kemudian apakah sesungguhnya yang harus dilakukan rakyat Indonesia agar keuar dari krisis sekarang ?
Berbagai jawaban dicoba diajukan. Mulai dari resep ekonomi yang mengikuti petunjuk Dana Moneter Internasional (IMF), pemilu multipartai,sampai dengan pengadilan para koruptor negeri ini. Berbagai langkah reformasi dibuat untuk melahirkan sebuah Indonesia baru yang bisa hidup lebih lama, lebih stabil dan lebih makmur.
Untuk ikut kupasan ini setidaknya memberikan sumbangan pemikiran terhadap masa depan Indonesia ini, apakah yang membuat sebuah negara itu kuat dan lemah ? Mengapa pula sebuah negara lebih unggul dari negara satu dan negara lainnya ? Baru kemudian kita menjawab pertanyaan apa visi baru tentang masa depan Indonesia .
KEKUATAN NASIONAL
Hans J Morgentahu dalam Politics Among Nations: The Struggle for Power and Peace menyebutkan secara jelas unsur-unsur kekuatan nasional sebuah negara. Sedikitnya ada sembilan karakter yang menentukan kuat dan lemahnya sebuah negara.Pertama, Geografi. Posisi geografi sebuah negara bisa menguntungkan dan bisa pula merugikan. Spanyol terpisah dari negara Eropa lainnya karena Pegunungan Pirenea sehingga tidak semaju Eropa lainnya. Geografi ini tidak gampang berubah sehingga menjadi modal sangat besar bagi sebuah negara.
Kedua, Sumber Daya Alam. Faktor kedua ini penting karena seperti dialami Indonesia, sebenarnya kekayaan alam sangatlah melimpah. Ekspor migas telah memberikan kemakmuran kepada Indonesia namun ada faktor lain yang lemah sehingga sumber daya alam ini seperti penambangan tembaga oleh Freeport di Irian Jaya tidak bisa menghasilkan kemakmuran seperti yang diberikan migas. Contoh lain, mengapa Indonesia yang subur harus mengalami kelaparan atau kesulitan beras ? Dimana kesalahannya ? Pertanyaan ini menarik karena beras dan minyak goreng yang jadi salah satu kebutuhan pokok naik harganya beberapa ratus persen sedangkan wilayah Indonesia subur untuk menghasilkan pangan yang cukup.untuk lengkapnya silahkan download di sini




Artikel Terkait



0 komentar: